Powered By Blogger

Senin, 26 Desember 2011

Langkah-langkah Menginstal Linux Debian

1. Nyalakan komputer dan masukkan CD installer sistem operasi Linux Debian.
2. Ubah first boot device pada BIOS menjadi CD-ROM.
3. Tekan enter untuk masuk ke boot Debian.
instalas%20debian%201 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
4. Lalu pilih bahasa yang akan digunakan, kita pilih yang Indonesia, lalu enter.
instalasi%20debian%202 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
5. Selanjutnya muncul pilih layout keyboard, kita pilih yang Inggris Amerika, lalu enter.
instalasi%20debian%203 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
6. Setelah itu tunggu proses deteksi hardware untuk penggerak CD-ROM.
instalasi%20debian%204 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
7. Selanjutnya muncul deteksi hardware jaringan, kita pilih yang tanpa kartu Ethernet, lalu enter.
instalasi%20debian%205 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
8. Setelah itu akan muncul mengkonfigurasi jaringan, lalu pilih teruskan,kemudian pilih untuk melanjutkan proses instalasi.
instalasi%20debian%206 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
9. Setelah itu isi nama host untuk sistem ini, contohnya latief, lalu pilih teruskan dan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%207 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
10. Setelah itu tunggu proses untuk memulai program pemartisi harddisk.
instalasi%20debian%208 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
11. Selanjutnya muncul partisi harddisk, kita pilih terpadu gunakan seluruh harddisk, lalu enter.
instalasi%20debian%209 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
12. Selanjutnya muncul pilih harddisk yang akan dipartisi, lalu enter.
instalasi%20debian%2010 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
13. Muncul pola partisi, pilih yang pertama, lalu enter.
instalasi%20debian%2011 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
14. Setelah itu muncul panduan tentang proses partisi pilih yang kedua, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2012 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
15. Selanjutnya tuliskan perubahan yang terjadi pada harddisk, kita pilih ya, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2013 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
16. Setelah itu muncul mengkonfigurasi zona waktu, pilih zona waktu yang sesuai dengan zona waktu anda, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2014 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
17. Selanjutnya membuat password untuk root, kita tulis sesuai yang kita inginkan, lalu pilih teruskan, lalu tekan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2015 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
18. Selanjutnya tulis ulang kembali password yang barusan anda buat untuk mengkonfirmasi kebenaran password tersebut, lalu pilih teruskan dan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2016 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
19. Setelah itu tulis nama lengkap dari pengguna, contohnya latief lalu pilih teruskan dan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2017 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
20. Selanjutnya tulis nama untuk akun anda, contohnya latief lalu pilih teruskan dan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2018 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
21. Setelah itu masukan password untuk pengguna baru, lalu pilih teruskan dan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2019 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
22. Lalu masukan kembali password untuk mengkonfrmasi kebenaran password, lalu pilih teruskan dan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2020 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
23. Setelah itu tunggu proses memasang sistem dasar.
instalasi%20debian%2021 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
24. Setelah itu muncul jendela gunakan suatu jaringan cermin, kita pilih tidak, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2022 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
25. Setelah itu muncul jendela seperti gambar di bawah ini, kita pilih teruskan dan enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2023 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
26. Setelah itu tunggu proses memilih dan memasang perangkat lunak.
instalasi%20debian%2024 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
27. Setelah itu muncul survey penggunaan paket debian, kita pilih ya, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2025 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
28. Selanjutnya memilih perangkat lunak yang akan diinstall (sudah tertera), kita pilih teruskan, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2026 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
29. Selanjutnya memilih resolusi gambar (sudah tertera), kita pilih teruskan, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2027 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
30. Selanjutnya tunggu proses memasang boot loader GRUB.
instalasi%20debian%2028 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
31. Selanjutnya memasang boot loader GRUB, kita pilih ya, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2029 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
32. Setelah itu instalasi selesai, kita pilih teruskan, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2030 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
33. Setelah proses instalasi selesai, nanti akan muncul tampilan nama pengguna, lalu kita masukan nama pengguna seperti yang kita buat pada saat proses instalasi (latief), lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2031 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
34. Selanjutnya kita akan diminta untuk memasukan password, kita masukan password sesuai yang kita buat pada saat proses instalasi, lalu enter untuk melanjutkan.
instalasi%20debian%2032 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
35. Setelah proses instalasi yang begitu lama akhirnya instalasi Debian selesai juga dan Debian siap digunakan oleh anda.
instalasi%20debian%2033 Langkah langkah Menginstal Linux Debian
Selamat mencoba! icon wink Langkah langkah Menginstal Linux Debian

Sabtu, 22 Oktober 2011

CPU (Central Processing Unit)


CPU (Central Processing Unit) - otherwise known as a processor - is an electronic circuit that can execute computer programs. Both the miniaturization and standardization of CPUs have increased their presence far beyond the limited application of dedicated computing machines. Modern microprocessors appear in everything from automobiles to mobile phones.

The clock rate is one of the main characteristics of the CPU when performance is concerned. Clock rate is the fundamental rate in cycles per second (measured in hertz, kilohertz, megahertz or gigahertz) for the frequency of the clock in any synchronous circuit. A single clock cycle (typically shorter than a nanosecond in modern non-embedded microprocessors) toggles between a logical zero and a logical one state.
With any particular CPU, replacing the crystal with another crystal that oscillates with twice the frequency will generally make the CPU run with twice the performance. It will also make the CPU produce roughly twice the amount of waste heat.

Engineers are working hard to push the boundaries of the current architectures and are constantly searching for new ways to design CPUs that tick a little quicker or use slightly less energy per clock. This produces new cooler CPUs that can run at higher clock rates.

Scientists also continue to search for new designs that allow CPUs to run at the same or at a lower clock rate as older CPUs, but which get more instructions completed per clock cycle.
The clock rate of a processor is only useful for providing comparisons between computer chips in the same processor family and generation.

Clock rates can be very misleading since the amount of work different computer chips can do in one cycle varies. Clock rates should not be used when comparing different computers or different processor families. Rather, some kind of software benchmarks should be used.

Mobile phone usage
All mobile phones run on the so-called embedded chipsets, which are designed to perform one or a few dedicated functions, often with real-time computing constraints. They are embedded as part of the complete device including hardware and mechanical parts.

The ever popular smartphones are equipped with more advanced embedded chipsets that can do many different tasks depending on their programming.

Thus their CPU performance is vital for the daily user experience and people tend to use the clock rate of the main CPU that's in the heart of the chipset to compare the performance of competing end products. But as we already pointed out, the clock rate of a processor is only useful for providing performance comparisons between computer chips in the same processor family and generation.


WIDGET


Embeddable chunks kode sudah ada sejak memulai World Wide Web.Web developer sudah lama dicari dan digunakan pihak ketiga chunks kode di halaman mereka. Dapat dikatakan bahwa web asli widget adalah link counters dan iklan banner yang dibesarkan dengan awal web.

Sebuah widget adalah sesuatu yang dapat dimasukkan dalam halaman HTML, yaitu sebuah halaman web. J widget menambahkan beberapa konten ke halaman yang tidak statis. Widget yang umumnya berasal dari pihak ketiga, walaupun mereka bisa membuat rumah. Widgets juga dikenal sebagai modul, potongan, dan plug-in.

Yang pertama luas sindikasi web widget, Trivia Blitz, telah diperkenalkan pada tahun 1997. It was a java applet permainan yang ditawarkan oleh Uproar.com yang terdapat pada situs 15.200 per 31 Desember 1998 dan 36.100 situs per 31 Desember 1999. It virally menyebar melalui “menambahkan permainan ini ke situs Web Anda” tombol. Situs yang membawa permainan mulai dari geocities dan tripod ke halaman pribadi dan CNN Tower Records. Kecamuk dibayar situs rujukan biaya bagi pengguna baru yang mendaftar melalui widget. Ketika Uproar.com telah diakuisisi oleh Vivendi Universal pada tahun 2001, widget telah dihentikan.
Widgets sekarang biasa dan digunakan oleh blogger, pengguna jaringan sosial, situs lelang dan pemilik situs web pribadi. Mereka ada di halaman muka situs seperti iGoogle, Netvibes, atau Pageflakes. Browser berbasis peralatan untuk membuat dan hosting widget termasuk Microsoft Popfly, Widgetbox, dan zembly.

Widgets distribusi platform seperti Clearspring dan Gigya sekarang digunakan untuk bibit dan mendistribusikan widget sebagai media yang kaya Advertisement unit. Media hiburan dan perusahaan semakin menggunakan widget Iklan untuk menjalankan kampanye. Widget yang digunakan sebagai metode distribusi jaringan iklan seperti Google ’s AdSense, oleh media situs seperti Flickr, dengan situs video seperti YouTube dan ratusan organisasi lainnya.

Access point

ACCESS POINT


Access point
Access point


In computer networking, a wireless access point (WAP or AP) is a device that allows wireless communication devices to connect to a wireless network using Wi-Fi, Bluetooth or related standards. The WAP usually connects to a wired network, and can relay data between the wireless devices (such as computers or printers) and wired devices on the network.

Sabtu, 01 Oktober 2011

sejarah blogger

Sejarah Blogger

Blogger dimulai oleh sebuah perusahaan sangat kecil di San Fransisco yang bernama Pyra Labs pada bulan Agustus 1999. Terjadi di tengah-tengah booming dot-com. Tetapi kami bukan jenis perusahaan yang didanai oleh VC, suka berpesta, dan berhura-hura, ataupun minum bir. (Kecuali bir gratis.)
Kami tiga sekawan, didanai dengan melakukan kontrak proyek web yang mengesalkan untu kperusahaan besar, berusaha mencari jalan masuk yang megah ke dunia Internet. Apa yang dulu kami coba lakukan tidak ada hubungannya lagi sekarang. Tapi dulku ketika melakukan itu, kami menciptakan Blogger, hanya iseng saja, dan kami berpikir — Hmmmm... ini sepertinya menarik.
Blogger dimulai, dengan cara sederhana, dan akhirnya membesar, selama beberapa tahun. Kami telah mendapatkan sedikit uang (tapi masih kecil). Kemudian keruntuhan dot-com terjadi, dan kamipun kehabisan uang, dan kesenangan kecil dalam perjalanan kami semakin tidak menyangkan lagi. Kami hampir tidak selamat, tidak utuh, tapi masih bisa mempertahankan layanan tetap berjalan sepanjang waktu (biasanya) dan mulai membangunnya kembali.
Untuk ke sekian kalinya kita mencapai hasil yang baik di tahun 2002. Kami memiliki ratusan ribu pengguna, walaupun hanya dengan beberapa orang saja. Dan sesuatu yang tidak pernah disangka-sangka terjadi: Google ingin membeli kami . Ya, Google yang itu.
Kami suka Google , banget. Dan mereka suka blog. Jadi kami mengamini ide tersebut. Dan segalanya berjalan lancar.
Sekarang kami merupakan tim kecil (tapi sedikit lebih besar dari sebelumnya) di Google berfocus untuk menolong orang memiliki suara mereka sendiri di web dan mengorganisasikan informasi dunia dari perspektif perorangan. Yang dari dulunya sudah menjadi urusan kami.
Untuk mengenal Google luar-dalam, periksa google.com. (Juga baik untuk penelusuran.)

sejarah blogger

Sejarah Blogger

Blogger dimulai oleh sebuah perusahaan sangat kecil di San Fransisco yang bernama Pyra Labs pada bulan Agustus 1999. Terjadi di tengah-tengah booming dot-com. Tetapi kami bukan jenis perusahaan yang didanai oleh VC, suka berpesta, dan berhura-hura, ataupun minum bir. (Kecuali bir gratis.)
Kami tiga sekawan, didanai dengan melakukan kontrak proyek web yang mengesalkan untu kperusahaan besar, berusaha mencari jalan masuk yang megah ke dunia Internet. Apa yang dulu kami coba lakukan tidak ada hubungannya lagi sekarang. Tapi dulku ketika melakukan itu, kami menciptakan Blogger, hanya iseng saja, dan kami berpikir — Hmmmm... ini sepertinya menarik.
Blogger dimulai, dengan cara sederhana, dan akhirnya membesar, selama beberapa tahun. Kami telah mendapatkan sedikit uang (tapi masih kecil). Kemudian keruntuhan dot-com terjadi, dan kamipun kehabisan uang, dan kesenangan kecil dalam perjalanan kami semakin tidak menyangkan lagi. Kami hampir tidak selamat, tidak utuh, tapi masih bisa mempertahankan layanan tetap berjalan sepanjang waktu (biasanya) dan mulai membangunnya kembali.
Untuk ke sekian kalinya kita mencapai hasil yang baik di tahun 2002. Kami memiliki ratusan ribu pengguna, walaupun hanya dengan beberapa orang saja. Dan sesuatu yang tidak pernah disangka-sangka terjadi: Google ingin membeli kami . Ya, Google yang itu.
Kami suka Google , banget. Dan mereka suka blog. Jadi kami mengamini ide tersebut. Dan segalanya berjalan lancar.
Sekarang kami merupakan tim kecil (tapi sedikit lebih besar dari sebelumnya) di Google berfocus untuk menolong orang memiliki suara mereka sendiri di web dan mengorganisasikan informasi dunia dari perspektif perorangan. Yang dari dulunya sudah menjadi urusan kami.
Untuk mengenal Google luar-dalam, periksa google.com. (Juga baik untuk penelusuran.)

jaringan lan 2 komputer

Membuat Jaringan Lan Dua Komputer
Desember 20, 2008 in Komputer, LAN, Tips & Tricks
Tags: LAN, menghubungkan dua komputer
Apabila kita mempunyai 2 (dua) buah komputer tetapi kita ingin menghubungkan kedua komputer ini lewat jaringan. Untuk gampangnya harus lewat switch hub, tetapi kalau hanya untuk menghubungkan 2 (dua) komputer saja rasanya sayang kita untuk mengeluarkan uang untuk membeli peralatan tersebut. Untuk itu disini saya menulis artikel yang menerangkan bagaimana caranya menghubungkan kedua komputer tanpa harus lewat sarana switch hub. Untuk lebih jelasnya saya gambarkan dengan diagram berikut ini.
lan11
Gambar diatas merupakan jaringan dengan memakai Switch Hub
Tetapi yang akan kita bahas disini adalah jaringan komputer tanpa memakai switch hub, jadi gambarnya adalah sebagai berikut :
lan2
Dengan adanya dua perbandingan dua gambar diatas mudah-mudahan jelas maksudnya disini.
Untuk penyambungan kabel tentu juga berbeda, disini kita menggunakan cara Cross Over.
Cara Pengkabelan :
Siapkan kabel UTP dan connector RJ 45 :
utp2
utp2Disamping ini adalah gambar UTP dimana masing-masing warna sesuai dengan pasangannya (warna putih). Pasangan warna putih ini jangan sampai ketukar.
Dan gambar dibawah ini merupakan Connector RJ45 yang digambarkan beserta susunan pin-nya (kakinya).
rj45male
crimpingtool Gambar dibawah ini namanya Crimping Tool, digunakan untuk menyambung kabel dengan Connector jaringan.
crimpingtool
Setelah melihat peralatan diatas sekarang kita menginjak pada cara pengkabelan. Seperti yang diterangkan diatas kita menggunakan konfigurasi Cross Over. Tapi harus diingat, konfigurasi ini hanya digunakan untuk menghubungkan dua komputer secara langsung, jadi konfigurasi kabel ini tidak berfungsi kalau menggunakan switch hub.
crossover
Gambar diatas ini merupakan konfigurasi yang harus Anda lakukan dalam pengkabelan. Anggap saja yang disebelah kiri merupakan salah satu ujung kabel yang dihubungkan dengan RJ45, masukan urutan warna kabel sesuai dengan nomer pin-nya. Yang disebelah kiri ini merupakan susunan Standard.
Sedangkan yang disebelah kanan merupakan ujung kabel yang satunya, dan masukkan urutan warna kabel juga sesuai dengan nomer pin-nya. Konfigurasi disebelah kanan ini merupakan Cross Over.
Yang perlu diperhatikan panjang antar ujung kabel jangan sampai melebihi 100 meter.
Setelah kedua ujung kabel di Crimping dengan baik langsung saja di pasang (Plug) pada Ethernet port pada masing-masing komputer. Yakinkan lampu indikator (biasanya terletak didekat port Ethernet) menyala di kedua komputer.
Berikutnya adalah men-setting konfigurasi sofware-nya